BIDANG EKONOMI KREATIF TERIMA KUNJUNGAN DARI BAKORWIL MADIUN KONSULTASI MENGENAI HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL

Selasa(10/10)Bakorwil Madiun bidang Usaha Mikro melakukan Kunjungan kerja dalam rangka koordinasi dan Konsultasi dibidang Ekonomi Kreatif pada Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Ngawi.dipimpin Kepala Bidang usaha mikro Nurtanti Ekawati, SE.kunjungan kerja ini dilakukan dalam rangka koordinasi terkait Hak cipta dan hak merk yang sudah difasilitasi oleh Bidang Ekonomi Kreatif sejak 2018.Dengan dilakukannya kunjungan kerja ini diharapkan meningkatkan kualitas pelayanan di bakorwil madiun dan juga bagi Bidang Ekonomi Kreatif .


Dipublikasikan pada :

Dipublikasikan Oleh :

Marquee with JavaScript Looping

Butuh informasi lebih lanjut tentang berita ini?

silahkan hubungi kontak whatsapp kami untuk mendapatkan informasi lebih lanjut tentang berita ini.